Narrative Text

Posted by Unknown Friday, March 15, 2013 3 comments
Pada postingan kali ini saya akan memfokuskan postingan saya ke pelajaran Bahasa Inggris dan pada postingan kali ini juga saya akan membahas Narative Text 
Berikut penjelasannya:

  • PENGERTIAN
Narrative text adalah teks yang isinya menceritakan kisah tentang sesuatu secara imajinatif/ khayalan belaka dari pengarang.

  • CAKUPAN/ MENCAKUP
 Narrative teks mencakup  
  1. Falktale (Cerita Rakyat)
  2. Fable (Cerita Binatang)
  3. Legend (Legenda)
  4. Short Story (Cerita Pendek)
  • TUJUAN/ PURPOSE
To entertain or amuse the reader.
  • BAGIAN-BAGIAN
  1. Orientation (Meliputi → Tokoh, Setting, Waktu)
  2. Complication (Meliputi → Permasalahan yang timbul dari awal-akhir)
  3. Resolutin (Meliputi → Akhir cerita)
  4. Coda (Meliputi → Pesan/ Amanat)
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Narrative Text
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://wahyu-juniyanto.blogspot.com/2013/03/narrative-text.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

3 comments:

Anonymous said...

Nice gan..

Blog SEO Tutorial said...

Infonya makasih gan,, templatenya sangat seo friendly buatan mas ricky gan,,, saran nih gan, gambar yang di homepage dengan tampilan slideshow dan ada tulisannya, untuk tulisannya bisa diganti dengan buka >edit html> ceklis expand widget template> ctrl+f> isikan tulisan dikotaknya dengan "tulisan yang muncul di slide show tersebut" kemudian ganti dengan tulisan pilihan agan, untuk url'nya isi dengan url pilihan agan, untuk gambarnya bisa di ganti dengan gambar pilihan agan yang penting ukurannya sama, untuk gambarnya bisa di upload dari komputer agan ke internet kemudian cari link gambarnya,, setelah mendapatkan link gambarnya dan pasangkan dan ganti pada link gambar sebelumnya,, he he maaf gan jadi bikin artikel di blog orang nih...

Unknown said...

hehe gapapa gan. makasih atas masukannya ;)

Post a Comment

Belajar SEO dan Blog support Online Shop Aksesoris Wanita - Original design by Bamz | Copyright of Oblag's Blog.

Followers

Please Bantu Saya, Like This !!!

×

Powered By Blogger Widget and Get This Widget